VW kodok bukan hanya merupakan salah satu mobil yang paling dikenal dan ikonik sepanjang masa, namun desainnya sendiri melampaui batas-batas pakem desain mobil pada umumnya yang dikategorikan sebagai barang koleksi bersama benda-benda lain yang tak hilang dari ingatan manusia, seperti korek api Zippo, botol Coca-cola, sepatu chuck taylor Converse all-starr dan masih banyak lagi lainnya.
Automoto – VW Kodok yang tak lekang oleh waktu, harganya urah dan tidak rumit perawatannya telah dikultuskan menjadi mobil klasik yang keren untuk kelokter pemula, dan mobil yang bagus untuk mengasah keterampilan memperbaiki mobil bagi para mekanik di bengkel-bengkel.
Mobil yang dirancang oleh Ferdinand Porsche ini antara tahun 1938 hingga 2003 saja diproduksi sebanyak 21 juta unit dan menjadi mobil yang penjualannya paling tinggi dibanding penjualanan mobil manapun yang pernah diprodusi.Â
Volkswagen akhirnya mengehentikan produksi vw kodok ini dan sempat memproduksi mobil renkarnasi dari desain vw kodok aslinya, ada banyak pilihan juga dengan terjadinya evolusi desain yang berbeda-beda selam bertahun-tahun dan juga tersedia dalam beberapa piihan performa dan mesin, namun semuanya tetap mempertahankan sistem tata dasar mobil 2 pintu gerak roda belakang dan mesin diletakkan dibelakang mobil.
VW kodok yang dibekali dengan mesin flat-four boxer berpendingin cairan ini digunakan disemua jajaran dengan pilihan kubikasi dari 1100cc hingga 1600cc. mobil ini disukai banyak orang karena sederhana tapi bisa diandalkan. dijaman modern saat ini masih kita lihat melintas dijalan kota Jakarta dan beberapa kota lainnya di Indonesia, dan komunitas yang terbangun untuk jenis mobil ini tak terhitung jumlahnya baik di Indonesia maupun dinegara-negara lainnya.
Pilihan transmisi terbatas manual 4 percepatan atau 3/4 percepatan semi-automatic box, transmisi manual yang diputtuskan pabrikan karena alasan ketersediaan, ketahanan dan kemudahan perawatan. desain secara keseluruhan tetap konsisten tetapi ada banyak perubahan-perubahan bertahap dari tahun-ketahun, hingga ada yang berpendapat versi sebelumnya lebih cantik.
Suspensi dan sistem pengereman makin lama makin modern dan sistem kelistrikannya 12 volt, mobil ini memang cocok sebagai mobil harian, yang paling menarik dari mobil kodok ini adalah sangat menyenangkan saat dikendarai, harganya terjangkau dan selalu popuper, varian apapun yang dipilih tetap menjadi daya tarik tersediri bagi orang yang melihatnya.
Berikut ada 5 hal yang perlu diketahui tentang vw Kodok ini:Â
Body dan Chassis
kalian pasti sudah bisa menebak masalah karat, masalah yang dialami kebanyak VW Kodok adalah masalah karat, jika kalian memang ingin memimiliki mobil VW kodok ini dan membeli VW Kodok Bekas maka yang harus dilihat dan diperhatikan adalah bagian chassis dan body nya terutama periksalah apakah ada bagian-bagian yang karat, lebih baik pilih yang minim karatnya karena akan membutuhkan pengeluaran yang lebih dan waktu yang lama untuk masalah karat yang ada.
Jadi yang utama pada chssis mobil harus diperiksa juga saluran pemanas, karena bagi para tukang servis bengkel profesional sekalipun masala ini merupakan pekerjaan besar, demikian juga dengan masalah body juga harus diperiksa yang minim karat, banyak yang berpikiran masalah karat dibagian yang sedikit bisa dengan di dempul saja masalah beres. tapi harus diperiksa kekokohannya pula talang atap dan juga bagian dibawah karpet dan jok belakang yang rawan karat atau keropos. periksa juga batu-baut yang ada dan yang perlu di ganti baru. apa lagi mobil VW kodok yang sudah dimodifikasi harus diperiksa secara detail dan teliti sebelum membelinya. initinya jangan buru-buru beli.
Trim Mobil /interior
Trim Interior movil VW kodok memang sederhana tetapi kuat dan rapi, biasanya banyak terjadi pada Jok mobil yang kendor karena sudah lama digunakan oleh pemilik sebelunya, sandaran kepala dan juga karpet yang sudah aus, walau nantinya direncankan untuk mengganti total interior sesusia aslinya hal ini masih tidak rugi untuk melakukannya karena menjaga keaslian dari model aslinya.Â
Untuk Mobil VW Kodok keluaran sebelum tahun 1967 kelistrikannya masih menggunakan 6 Volt sehingga penerangan didalam mobil redup seperti diterangi lampu lilin, tetapi banyak mobil-mobil yang menggunakan 6 volt diganti dengan 12 volt yang lebih modern. periksa berapa voltase dari kelistrikannya bila membeli vw kodok tahun lama, dan periksa adapakan ada kabel-kabel yang telah rapuh atau perlu diganti baru.
Mobil mobil klasik kebanykan dashboard terbuat dari logam yang sama dengan warna bodynya, sedangkan mobil yang lebih modern dashboard sudah menggunakan plastik, periksa pula semua tombol-tombol saklar dan alat pengukur masih bekerja dengan baik.
Mesin
Secara kasat mata mesin bisa kita lihat secara langsung untuk melakukan pemeriksaan secara keseluruhan, ajaklah teman atau tukang service yang tahu tentang VW untuk diajak memeriksa mesin dari mobil VW yang akan kita beli,Â
periksa apakah ada fan belt dan tanda-tanda kerusakan pada bagian kipas mesin, karena bila terlalu panas dan kipas tidak berfungsi secara maksimal nantinya akan bermasalah, periksa adakah kebocoran oli, penutup gasket, dan lain-lain yang ada pada mesinnya.
mesin akan mengeluarkan sedikit asap saat dihidupkan dalam keadaan dingin tetapi bila sudah normal temperaturnya tidak akan berasap, dari knalpot, mesin membutuhkan ganti oli setiap 3000 mil agar dapat bekerja dengan baik, jadi perhatiakan catatan servis dengan baiik.Â
Suspensi dan Stir
Ada beberapa pengaturan suspensi berbeda yang akan kalian temui, tergantung pada mobil VW dan tahun pembuatannya, dibagian depan.suspensi torsi bar king dan link pin dipasang hingga model tahun 1966 yang memerlukan pemeriksaan pelumas rutin untuk mencegah masalah mogok.Â
semua part diatas diganti dengan Ball joint yang lebih modern, sedangkan pada model 13202 dan 1303 sudah menggunakan Strut dari MacPherson, periksalah bagian ini apakah ada karat atau tdiak saat akan membeli mobil VW Kodok mdoel ini dan juga periksa apakah ada bagian yang aus.Â
Dibagian belakang poros ayun adalah suspensi yang bisa diatur secara manual untuk mengubah ketinggian mobil, untuk model 1302 dan 1302 dilengkapi dengan suspensi independen dibagian belakang dengan sambungan CV yang dipasang pada gearbox dan hub, apapun masalahnya yakinkan bahwa kondisi mobil rata dan tidak miring atau melirit disalah satu sudutnya karena batang torsi bisa rusak.Â
lalu periksa apakah ada yang longgar pada sambungan gearbox atau ball joinnya. jika ada yang longgar kencangkan dan jangan terlalu kencang untuk mengatur stir terpusat kembali secara efektif.Â
Rem
Uji mobil dan pastikan rem tidak terjepit atau tertarik ke salah satu sisi saat berhenti, dengarkan jika ada bunyi berdecit dan rasakan getaran apapun pada roda kemudi saat mengerem, rem cakram telah terpasang mulai dari tahun 1967 dan seterusnya, namun konversi rem mobil kuno dilengkapi dengan rem tromol dan merupakan peningkatan besar dalam hal performa pengereman secara keseluruhan.
lepaskan tromol jika bisa, sehingga kalian dapat memeriksa rem secara menyeluruh dan melakukan pemeriksaan seperti biasa apakah ada kebocoran caiaran dan pipa yang rusaj atau berkarat,Â